Selasa, 24 Juli 2012

Cara Redirect Blog ke WWW

Tips ini sederhana sekali, ini baru saja Saya dapatkan, ngubek-ngubek cPanel, ternyata tinggal centang doang. Yuk yang make blogspot.

1. Masuk ke dashboard Kamu.
2. Pilih settings, lalu publishing.
3. Centang bagian ini.



Cara Redirect non WWW ke WWW di Blogspot

4. Save

Selesai, simple kan? :) Sekarang masuk ke website Kamu tanpa memakai www.

Good Luck ya.

Bagikan post ini ke temen, kerabat, keluarga atau sahabat Kamu. Semoga bermanfaat ya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Label